Selasa, 08 November 2011

PROPOSAL PROGRAM KERJA HUMAS SMK NEGERI 4 SURABAYA

PROPOSAL
PELAKSANAAN KEGIATAN JALAN SEHAT
“Sehatkan jiwa dan raga di ulang tahun emas SMK NEGERI 4 SURABAYA”


SMK NEGERI 4 SURABAYA
IKATAN ALUMNI SMK  NEGERI 4 SURABAYA
2012

BAB I
PENDAHULUAN
1.      Latar Belakang
SMK NEGERI 4 SURABAYA adalah Sekolah menengah kejuruan kelompok Bisnis Manajemen Surabaya terletak di jalan Kranggan nomer 81-10. merupakan salah satu SMK Kelompok Bisnis dan Manajemen yang ada di kota Surabaya dan terletak dipusat kota Surabaya. Sekolah ini bermula dari Sekolah Dagang Menengah ( High Commercial School ) Dr. Soetomo di jalan Pirngadi 14 Surabaya yang berdiri pada tanggal 31 Oktober 1962 dan berstatus swasta hingga sekarang  berganti nama menjadi SMK NEGERI 4 SURABAYA Kelompok Bisnis dan Manajemen.
Mengusung segala bentuk pemikiran yang menuangkan ide pembentukan Ikatan Alumni SMK NEGERI 4 SURABAYA, maka dibentuklah Ikatan Alumni ini yang biasa disebut dengan IKASMEDA yang telah berdiri sekitar tanggal 8 Februari 1996.
Disusunlah Struktur Pengurus IKASMEDA dengan demikian terbentuklah Organisasi yang menghimpun kegiatan yang berlatar belakang dari Alumnus SMK NEGERI 4 SURABAYA. Ikatan Alumni ini terbentuk pertama kali di kalangan SMK NEGERI 4 SURABAYA yang sebelumnya belum pernah ada. Sehingga untuk membentuk kekompakan alumni serta menyambung silaturrahmi maka dibuatlah IKASMEDA.
Sehingga dalam memperkenalkan diri kepada masyarakat sekitar sekolah dan umum, maka dibuatlah kegiatan Jalan Sehat, Sebagai Program kerja awal dan menjadikan kegiatan ini sekaligus untuk memeriahkan hari ulang tahun emas SMK NEGERI 4 SURABAYA. Segingga dirasa mampu menarik perhatian masyarakat sekitar, guru serta para peserta didik di SMK NEGERI 4 SURABAYA .

2.      Tujuan Pelaksanaan
Tujuan pelaksanaan Jalan Sehat ini bertujuan untuk menjalin silaturrahmi antara keluarga besar sekolah dan IKASMEDA serta memeriahkan hari ulang tahun emas SMK NEGERI 4 SURABAYA. Serta memperkenalkan pada masyarakat  sekitar  bahwa Alumni SMK NEGERI 4 SURABAYA itu masih ada dan berkembang serta aktif di Sekitar wilayah Surabaya maupun di manapun. Para alumni juga memiliki potensi yang sangat tinggi dalam perannya di Lingkungan SMK NEGERI 4 SURABAYA.
Dan dalam kelanjutan pelaksanaannya Ikatan Alumni IKASMEDA akan mengadakan acara-acara lain guna mendukung Eksistensi ikatan ini, dengan langkah awal mengadakan Kegiatan Jalan Sehat. Dan kegiatan-kegiatan lain seperti Reuni Akbar, Pentas Seni, Acara Buka Bersama dan Acara-acara lainnya.
Diharapakan pula organisasi ini mampu diterima sebagai organisasi yang bermanfaat bagi Alumni serta Siswa-siswi SMK NEGERI 4 SURABAYA pada khususnya, dan masyarakat umum pada Umumnya.

BAB II
BENTUK KEGIATAN
1.      Kegiatan
Kegiatan yang dilakukan adalah kegiatan Jalan Sehat dalam rangka memperkenalkan IKASMEDA kepada Masyarakat sekitar serta memeriahkan hari ulang tahun emas SMK NEGEI 4 SURABAYA. Adapun kegiatan tersebut adalah :
  1. Waktu pelaksanaan : 31 oktober 2012
  2.  Tempat Pelaksanaan : SMK NEGERI 4 SURABAYA
  3.  Peserta :
  • Siswa-siswi SMK NEGERI 4 SURABAYA
  • IKASMEDA tahun 1996-2010
  • Warga sekitar SMK NEGERI 4 SURABAYA
  • Guru dan Staf SMK NEGERI 4 SURABAYA

Lampiran 1 :
Panitia Jalan Sehat dan ulang tahun emasSMK NEGERI 4 SURABAYA
Ketua Panitia                          : Samsul Arifin
Wakil ketua                             : Tri Pamuji Lestari
Sekretaris                                : Arina Bentarti Wulandari
Bendahara 1                            : Denok Puspita Ning Tias
Bendahara 2                            : Ayu Fitriani
Koordinator Seksi :
Sie Humas                               : Indah Kartika Hari Wijaya
Sie Perlengkapan                     : Icha Setya Diyanti
Sie Penggali Dana                   : Ardana Desyardo
Sie Acara                                : Satria Panji Garumbi
                                                  Isma Panjaitan
Sie Kesekretariatan                 : Fanny Intan Karisma
                                                  Rendy Karisma
Sie Keamanan                         : M.zamudin
 Hendrik Puspito 
 Farid Ardi W
 Cartain Wijayakusuma Wardana 
 M.Zainuddin Patandingan
Sie Pub,dek,dok                      : Santi Ayu Marcelina
 Qoironi Mamarcelino
Sie Konsumssi                         : Riska Ayu NingTias
                         Joko Mahatma
Sie Kesehatan                         : Nanik Dediani

Lampiran 2
Anggaran Dana
Rincian Anggaran yang dibutuhkan untuk Jalan Sehat dan ulang tahun emas SMK NEGERI 4 SURABAYA:
No
Uraian
Banyak
Biaya
Jumlah
1
Proposal
20
@ Rp.5000,-
Rp.100.000,-
2
Perlengkapan :
  • Sound System
  • Panggung
  • Terop

X
x
x

Rp. 800.000,-
Rp. 500.000,-
Rp. 200.000,-

Rp. 800.000,-
Rp. 500.000,-
Rp. 200.000,-
3
Kesekretariatan :
  • Stempel
  • Spidol
  • Kertas Coklat

1
4
x

Rp.  30.000,-
@Rp. 5.000,-
Rp.  50.000,-

Rp. 30.000,-
Rp. 20.000,-
Rp. 50.000,-
4
Sie Keamanan :
  •      Kertas Karton

x

Rp.  20.000,-

Rp. 20.000,-
5
Sie Pub,Dek,Dok :
  • Spanduk
  • Pamflet
  • Cetak

4
200
x

@ 80.000,-
@ 100,-
Rp.50.000,-

Rp. 320.000,-
Rp. 20.000,-
Rp. 50.000,-
6
Sie Acara :
  • Kupon
  • Hadiah

3000
x

Rp.     80.000,-
Rp.5.000.000,-

Rp.     80.000,-
Rp.5.000.000,-
7
Sie Konsumsi :
  • Makan + Minum
  • Minum

100
3

@Rp.  5.000,-
@Rp.15.000,-

Rp. 500.000,-
Rp.   45.000,-
8
Sie Kesehatan :
  •       Obat-obatan

x

Rp. 50.000,-

Rp.   50.000,-

Jumlah


Rp.7.785.000,-

Rencana Pemasukan

No
Pemasukan
Jumlah
1
Kupon Masuk :
         Siswa-siswi SMK NEGERI 4 SURABAYA
         Alumni IKASMEDA

Rp.                            400.000,-
Rp.                         2.500.000,-
  
Sponsor dari Alumni(Umum)
Rp.                         4.885.000,-

Jumlah
Rp.                         7.785.000,-


Sponsorship
·         Sponsorship Utama
  •  Mau bekerja sama dengan menanggung 70 % dari dana yang telah dianggarkan. Rp. 7.785.000,- x 70 % = Rp. 5.449.500,-
  • Tercantum dalam Spanduk Kegiatan Jalan Sehat (diutamakan).
  • Akan terantum di selebaran dan Kupon
  • Akan selalu dibacakan saat kegiatan berlangsung.
·         Sponsorship Kedua
  • Bekerja sama dengan menanggung 30 % dari dana yang telah dianggarkan. Rp. 7.785.000,- x 30 % = Rp. 2.335.500,-
  • Tercantum dalam Spanduk Kegiatan Jalan Sehat (Setelah Sponsor Utama)
  • Akan tercantum pada selebaran
  • Akan Selalu di bacakan saat kegiatan berlangsung.
·         Sponsorship Ketiga
  • Bekerja sama dengan menanggung 10 % dari dana yang telah dianggarkan. Rp. 7.785.000,- x 10 % = Rp. 778.500,-
  • Tercantum dalam Spanduk Kegiatan Jalan Sehat (Setelah Sponsor Utama)
  • Akan tercantum pada selebaran
  • Akan Selalu di bacakan saat kegiatan berlangsung.
·         Sponsor Sukarela
  • Mau bekerja sama dengan memberikan bantuan dana secara sukarela tanpa batasan.
  • Akan tercantum pada spanduk Jalan Sehat
  • Akan tercantum dalam selebaran
  • Akan dibacakan saat kegiatan berlangsung.
BAB III
PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat sebagai acuan dalam pelaksanaan kegiatan tersebut. Hal/ketentuan yang belum tercantum dalam proposal ini akan diatur dalam ketentuan sendiri. Atas perhatian, persetujuan, dan kerjasama Bapak/Ibu, kami sampaikan terimakasih.

1 komentar: